Goozir.com – Bro dan sis pecinta motor, China memang sedikit aneh, mengkopi sebuah produk seakan sudah menjadi hal yang lumrah di sana. Beberapa motor juga di copy dan dijual ke pasar. Tidak hanya Yamaha atau Honda yang produknya kena copy. Copy Bajaj Pulsar RS 200 pun beredar di Pakistan. Sasaran pasar sepertinya menjadi salah satu pertimbangan produk mana yang akan di Copy.
Copy Bajaj Pulsar RS 200, hanya bergaransi 1500 kilometer
Bayangkan bro beli motor Cuma di kasih garansi Cuma samapai 1500 km. atau jika di pakai normal paling Cuma 1,5 bulan. Nah apakah anda mau membelinya? Apakah karena super awet jadi di garansi sebentar atau sebeliknya?
Baca : Loncin 650 adventure motor China mesin BMW
Adalah Sigma Lion 150 buatan Zongsheng asal China yang mengkopi Bajaj Pulsar RS 200. Produk tersebut di jual pada tetangga dekat India yaitu pakistan. Yang bikin miris tentu garansi yang diberikan hanya 1500 km saja.
Sigma Lion 150 di jual oleh Sigma Motorcycle dengan garansi 1500 km di Pakistan dengan spesifikasi mesin yang kurang jelas. Power dan torsi ga di sebutkan.
Baca : 7 sepeda motor KW dari China
Dari sisi desain memang lumayan keren. pengereman sudah cakram dapan belakang. Panel istrument semi analog, suspensi depan 41 mm dan suspensi belakang monoshock. Untuk bagian kaki – kaki juga sudah menggunakan velg Alloy.
Copy Bajaj Pulsar RS 200 hadir dalam 4 pilihan warna dengan sticker Super dan racing blue. Harga yang dibanderol untuk produk tiruan dari Pulsar RS 200 adalah PKR 2.80 atau sekitar 33 jutaan rupiah.
Dengan harga 33 jutaan terus Cuma dikasih garansi hanya 1500 km apa anda mau?
Baca juga info pilihan di bawah ini bro and sis
- Dani Pedrosa Pensiun
- Velo Motor Listrik Beragaya Ninja 250
- Ekspor Motor 2018 Semester 1 di Kuasai Yamaha
- Data AISI Penjualan Sport 250 cc Juni 2018
- GSX R250 Lokal? Suzuki Harus Berpikir 2 Kali
- Motor Trail Yamaha 150, Body WR125 Mesin V-Ixion
- Modif Scorpio Z Scrambler Special
- Maxi Scooter TVS 150 cc Siap tantang NMAX dan PCX
- Kabarnya GSX Bandit 150 launching Agustus 2018
- Data AISI Juni 2018: Penjualan Honda dan Yamaha Naik
Kalau goozir suruh beli copy Bajaj Pulsar RS 200 buatan China tersebut ogah bro. harga mahal garansi 1,5 bulan.