Desain NMAX Facelift 2020 Indonesia

Desain NMAX Facelift 2020 Indonesia

Diposting pada

Last Updated on 21/04/2019 by goozir

Goozir.com – Yamaha NMAX Facelift 2020 menjadi pembicaraan banyak pihak khususnya para blogger otomotif. Setelah beberapa waktu lalu patent NMAX di luar sana kini sudah ditemukan desain NMAX Facelift untuk pasar Indonesia 2020. Secara desain sama dengan desain patent yang beberapa waktu lalu hadir.

Desain NMAX Facelift 2020

Melalui Pangkalan Data Intelektual Indonesia ditemukan sebuah desain patent yamaha NMAX. Patent tersebut di daftarkan oleh Yamaha Hatsudoki Kabushiki Kaisha, atas nama Kazumasa Sasanami dengan konsultan Nidya Rosella Kalangie.

Dari PDKI itulah terlihat desain Yamaha yang kemarin hadir sama dengan yang ada di Pangkalan Data Kekayaan Intelektual Indonesia.

Dengan demikian resmi sudah bahwa Yamaha NMAX model selanjutanya bakal memiliki desain yang sama dengn patent yang sudah beredar.

Memang new NMAX Facelift tidak akan hadir dalam waktu dekat dan sudah berkali kali disampaikan oleh pejabat YIMM. Namun itu hanya masalah waktu. Cepat atau lamabat New Yamaha NAMX Facelift  bakal hadir bisa 2020 atau 2019?.

Jika memiliki desain sama dengan patent yang sudah hadir beberapa waktu lalu maka NMAX Facelif memiliki beberapa bocoran fitur baru, seperti

  • Panel meter model baru
  • Pass beam
  • Keyless
  • Port charging
  • Blok cvt baru
  • Lampu depan desain baru
  • Lampu belakang desain baru

Baca : Desain Yamaha NMAX 2020 Beda Dari NMAX 2019

Kita ikuti saja bro and sis perkembangan NMAX facelift. Apakah akan hadir 2019 atau bakal hadir 2020? Itu yang masih menjadi tanda tanya besar, sebab menurut Yamaha Penjualan NMAX masih bagus bahkan masih ada inden untuk warna tertentu.

Baca juga info pilihan di bawah ini

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *