Harga helm KYT Thunderflash dan NFR

Harga helm KYT Thunderflash dan NFR

Diposting pada

Harga helm KYT Thunderflash dan NFR cukup terjangkau untuk helm dengan standar MotoGP. KYT memperkenalkan produk baru mereka yaitu helm KYT Thunderflash dan Helm KYT NFR. KYT ingin mewujudkan helm yang tidak hanya cakep dari segi grafik tapi juga berkualitas seperti helm yang di produksi oleh pabrikan luar. Untuk Thunderflash dan NFR sudah memenuhi standar racing profesional.

Banderol Harga helm KYT Thunderflash dan NFR

KYT Thunderflash diklaim paling dinanti oleh konsumen, KYT Thunderflash dibuat dengan bahan carbon Aramidic. Bagian shell nya terbuat dari tri carbon composite yang terdiri atas kevlar, carbon dan fiberglass. KYT Thunderflash tersedia dalam ukuran M, L, XL. Banderol harga KYT Thunderflash dibanderol Rp 3.3 – 3.5 jutaan.Harga helm KYT Thunderflash dan NFR

Sementara itu helm KYT NFR lebih cocok untuk berkendara harian dan touring dan diklaim tetap berstandar MotoGP. KYT NFR memiliki double visor dan untuk bagian shell terbuat dari Advance High Impact Thermoplastic Resin. Visornya sudah dilengkapi dengan kaca datar atau Flat visor yang terbuat dari bahan injection polycarbonate yang menawarkan jarak pandang lebih luas dan optik berkualitas.

Untuk KYT NFR tersedia dalam 2 ukuran yaitu M dan L. untuk banderolnya, harga Helm KYT NFR dibanderol dengan harga Rp 1,5-1,8 jutaan.Harga helm KYT Thunderflash dan NFR

KYT ingin membuat helm berkualitas sebagaimana helm-helm poduk dari pabrikan terkenal di luar negeri yang fokus pada helm canggih dan aman sesuai dengan standar racing international. KYT sendiri adalah buatan dari PT. Tarakasuma Indah. Jadi kita juga bisa bangga bahwa pabrikan lokal sudah mampu membuat helm berkulitas dengan standar racing international.

Baca juga info pilihan goozir.com di bawah ini bro

Gimana bro sudah siap siap beli dengan Harga helm KYT Thunderflash dan NFR yang cukup terjangkau namun berkualitas?

Gambar Gravatar
Otomotif adalah salah satu topik yang sangat dinamis berubah dari waktu ke waktu sehingga menulis dengan topik otomotif menjadi sangat menarik

4 komentar

  1. mungkin ada baiknya KYT punya line up khusus produk mahal tersendiri…seperti toyota dengan lexus nya…soalnya kalao mahal gini tetap aja orang ngeliatnya KYT yang ada produk murahnya…beda dengan Nolan atau Arai yang udah pasti mahal semua…terutama KYT ThunderFlash, jangan sampai KYT tergoda untuk keluarin versi murahnya, karena nanti jadi tidak eksklusif lagi…

  2. ada bro, KYT udah beli saham Suomy, untuk yg spec mahal ya fokus pake brand soumy

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *