
Spesifikasi dan Harga Helm KYT Striker Terbaru
Goozir.com – Helm KYT Striker resmi rilis di IMHAX 2023, SMESCO Building Jakarta dengan harga mulai 700ribuan. Helm KYT Striker merupakan helm sport touring full face yang memiliki DNA desain helm balap KYT NZ Race