Goozir.com – Kawasaki Motor Indonesia menjamin 100 persen Kawasaki ZX-25R akan masuk dan dijual di Indonesia. Jadi yang masih ragu dan tidak yakin, buang jauh – jauh keragua-raguan Anda. Siapa yang yang tidak mau jual ZX-25R di Indonesia jika antusiasme masyarakat membludak.
Melalui beberapa media mainstream goozir.com memperoleh informasi bahwa ZX-25R dipastikan masuk Indonesia. Kepastian tersebut di ungkapkan oleh Michael C tanadhi.
“Pasti dijual. Tapi waktunya kita belum pastikan.”
Menurut pengakuan pak Michael pihaknya sudah dikejar-kejar terus berkaitan dengan kapan ZX-25R bakal keluar di Indonesia.
Kapan Kawasaki ZX-25R Masuk Indonesia?
Dari Pihak KMI belum ada yang bisa mmeberikan jawabn resmi.Namun dari gosip yang beredar, Kawasaki Bike Week 2020 akan menjadi timing yang pas untuk peluncuran Ninja 250cc 4 silinder ZX-25R.
KMI terus melakukan persiapan menyongsong lahirnya ZX25R di Indonesia dan salah satu yang digodog pastinya adalah harga. KMI saat ini belum mengumumkan kisaran harga Kawasaki ZX-25r apalagi harga fixnya.
Ok lah bro jika KMI belum mau jujur kapan akan di launching di Indonesia dan berapa banderol harganya. Dari informasi yang goozir terima banyak konsumen yang mau inden ZX-25R tanpa ada informasi harga tapi Kawasaki belum mau melayani.
Bahkan non diler Kawasaki sampai mau menerima inden dari ZX-25R. Yang jadi pertanyaan, kenapa KMI belum mau menerima inden ZX-25R walaupun perimntaannya banyak?
Ternyata alasan KMI belum mau terima inden Kawasaki ZX-25R karena belum ada informasi sahih perihal harga dan waktu launchingnya. Selain itu KMI juga menjaga brand image Kawasaki.
KMI akan menerima inden konsumen saat produk sudah di launching dan harga sudah keluar.
Baca : Kapan Kawasaki Ninja ZX-25R 250cc 4 Silinder Masuk Indonesia
Demikian info singkat kepastian KMI yang akan membawa Kawasaki ZX-25R ke Indonesia. Tinggal tunggu waktu saja nih bro akan di launching di Indonesia.
Baca juga info pilihan di bawah ini
- Harga Kawasaki W175 TR (Scrambler) 2020, Warna dan Gambar
- 10 Mobil Paling Laris Oktober 2019, Sigra Kalahkan Xpander
- New Honda City MY 2020 Rilis di Thailand Harga Mulai 270 Juta
- Hasil Test MotoGP Jerez Pra Musim 2020
- Nissan Stop Produksi Datsun Go & Go+ Januari 2020, Produksi Mesin Xpander?
- Modif Pasang Cruise Control Wuling Cortez (Aftermarket)
- Harga New Mazda CX-5 2020 Dan Mazda2 Facelift
- SUV Mazda CX-8 2020 Masuk Indonesia, Harga 664 Juta Fitur Berlimpah
- Harga Yamaha XSR900 2020, Spesifikasi dan Warna
- Honda Beat 2019 : Pilihan Warna dan Harga Tipe CW, CBS ISS Terbaru
- 5 Mobil MPV Diesel Bekas Harga Di Bawah Rp 50 Juta Terlaris
Follow Us
IG: GOOZIRBLOG
FB Page : Goozircom
Twitter : Goozircom