Sistem Kualifikasi Pole Position Moto2 dan Moto3 Mulai 2019

Sistem Kualifikasi Pole Position Moto2 dan Moto3 Mulai 2019

Diposting pada

Goozir.com – Sistem kualifikasi seperti pada MotoGP yaitu Sistem kualifiaksi Pole Position diterapkan pada kualifikasi Moto2 dan Moto3 mulai musim 2019. Tujuannya agar terjadi persamaan sistem antara Moto2, Moto3 dan MotoGP pada sistem kualifikasinya. Sehigga rider yang naik ke MotoGP sudah terbiasa dengan sistem kualfikasi yang ada.

Sistem Kualifikasi Pole Position Moto2 & Moto3 Mulai 2019

Mulai 2019 Sistem kualifikasi pole position berlaku untuk kelas Moto2 dan Moto3. Sistem kualifikasi yang lama pada Moto3 ternyata terjadi kelemahan dimana bebereapa pemabalap ada yang menggunakan  sistem nebeng slip stream sehingga banyak pembalap yang pelan di track.

Sedangkan pada moto2 pembalap hanya kencang di awal kualifikasi saja untuk mendapatkan start terdepan.

Karena hal – hal di atas Dorna merombak sistem kualifikasi yang lama menjadi sistem kualifikasi Moto2 dan Moto3 yang baru dengan model mirip kualifikasi pada MotoGP. Seperti apa sistem kualifikasi yang baru pada Moto2 dan Moto3 2019? Berikut goozir rangkumkan

Baca : Daftar Pembalap MotoGP 2019 Moto2 & Moto3 Lengkap

Sistem Kualifikasi pole position Moto2 – Moto3 2019

  1. Pada hari Jumat dan Sabtu baik Moto2 maupun Moto3 akan mendapat latihan bebas atau free practice sebanyak 3 kali dengan durasi masing – masing 40 menit.
  2. 14 pembalap tercepat (akumulasi) dari latihan bebas 1-3 di atas akan langsung masuk Kualifikasi 2 (Q2). Sedangkan sisanya masuk kualifikasi 1 (Q1) terlebih dahulu..
  3. 4 pembalap tercepat pada Kualifikasi 1 (Q1) masuk dengan 14 pembalap lainnya untuk melakukan kualfikasi selanjutanya menentulan pole position. Jadi totol ada 18 teratas yang akan menentukan pole posistion pada Q2.
  4. Urutan tercepat ke 5 dan seterusnya dari Q1 akan masuk urutan 19 dan seterusnya pada urutan starting grid Moto2 maupun Moto3.
  5. Kualifikasi 1 (Q1) dan kualifikasi 2 (Q2) dilakukan masing-masing selama 15 menit.

Semoga rangkuman yang goozir berikan tidak membingungkan.

Secara umum pada hari Jumat ada free parctice 1 dan free practice 2. Untuk hari Sabtu ada free practice 3 untuk Moto2, Moto3 dan MotoGP dan Free practice 4 untuk MotoGP. Selain itu ada kualifikasi 1 dan 2 baik untuk MOTO2, MOTO3 dan MotoGP. Selengkapnya ihat tabel berikut ini.

JumatFree Practice 1 & 2 (MotoGP, Moto2 & Moto3)
SabtuFree Practice 3 (MotoGP, Moto2 & Moto3)

Free Practice 4 (MotoGP)

Kualifikasi 1 & 2 (MotoGP, Moto2 & Moto3)

 

Untuk Waktunya sudah di atur jadi tidak akan bentrok antara Moto3, Moto2 dan MotoGP.

Ok bro and sis itulah sistem kualifikasi pole position Moto2, Moto3 yang mulai berlaku mulai musim 2019. Yang pastinya bakal lebih seru dengan hadirnya aturan baru tersebut ditambah hadirnya motor dengan mesin baru untuk Moto2 dan ada pembalap Indonesia di Moto2. Bakalan seru nih

Baca Juga info pilihan di bawah ini

Gambar Gravatar
Otomotif adalah salah satu topik yang sangat dinamis berubah dari waktu ke waktu sehingga menulis dengan topik otomotif menjadi sangat menarik

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *