Helm KYT Ballistic : Harga dan Spesifikasi Terbaru

Goozir.com – PT Tarakusuma Indah produsen helm KYT, resmi merilis helm KYT Ballistic beserta informasi harga dan spesifkasinya. KYT Ballistic termasuk helm dengan kategori modular yang memliki desain unik ala alien.

Helm KYT Ballstic memiliki desain dasar helm semi jet tapii dengan tambahan chin guard yang bisa dilepas pasang dan dibekali denga visor kecil.

Spesifikasi Helm KYT Ballistic

  • Tipe: Helm modular
  • Bahan: ADT-Advance Thermoplastic Shell
  • Ukuran: 2 Shell 2 EPS sizes
  • Visor: Visor dengan Cable system
  • Ventilasi: Efficient Ventilation
  • Berat: 1200±50 gr
  • Homologasi: ECE 2206 Homologated

Fitur Helm KYT Ballistic

  • Detachable Chinguard
  • Removable and Washable Inners
  • Intercom Cheekpad Ready
  • Wearable Glasses
  • Micrometric Steel Retention system

Harga Helm KYT Ballistic

Di Indonesia harga KYT Ballstic dibannderol denga harga Rp1.4 juta untuk warna solid den Rp1,5 juta untuk model grafis.

harga helm kyt ballistic

Secara desain helm ini memang unik namun tentu saja tetap ada kelebhan dan kekurangannya.

Kelebihan Helm KYT Ballistic

  • Desain unik dan futuristik
  • Ringan dan nyaman dipakai
  • Ventilasi yang baik
  • Visor yang mudah dilepas pasang
  • Dilengkapi dengan chin guard yang dapat dilepas pasang
  • Intercom ready
  • Cocok untuk penggunaan di jalan raya dan touring
  • Bisa dipakai oleh orang berkacamata

Kekuranga Helm KYT Ballistic

  • Harganya relatif mahal
  • Visor yang kecil
  • Kurang cocok untuk penggunaan off-road

Sebagai penutup, Helm KYT Ballistic memang pilihan yang tepat bagi pengendara yang mencari helm dengan desain unik dan futuristik, ringan dan nyaman dipakai, serta memiliki ventilasi yang baik.

Helm ini cocok untuk penggunaan di jalan raya dan touring. Namun, perlu diingat bahwa harganya relatif mahal dan visornya juga kecil.

Baca Juga :

Bagikan :